Minggu, 06 Juni 2021

Warta jemaat 6 Juni 2021 GKJ Bangsa

 Warta jemaat 6 Juni 2021 GKJ Bangsa

salam sejahtera dalam kasih Kristus. Majelis GKJ Bangsa mengucapkan Selamat Datang kepada jemaat yang baru pertama kali beribadah di tempat ini, demikian juga bagi warga jemaat GKJ Bangsa sendiri. Kami senantiasa mengharapkan Bpk/Ibu/Saudara kembali hadir dalam ibadah yang akan datang. Majelis mengucapkan terima kasih pada para pelayan yang melayani pada ibadah Minggu ini. Tuhan Yesus selalu memberkati. 

Kami sampaikan Warta Jemaat dan kegiatan GKJ Bangsa selama sepekan sebagai berikut :

1. Ibadah Minggu,  13 Juni 2021 sebagai berikut :

Petugas Ibadah I (Gereja) Ibadah II (Karangsari)

Pengkhotbah Pdt. Maranatha Aji K Pdt. Maranatha Aji K

Bahasa Indonesia Indonesia 

Waktu 08.00 WIB 10.00 WIB

Petugas Konsitorium Dkn. Teguh M Pnt. Elis Y

Pengakuan Iman & Pewarta Pnt. Pujiono Pnt. Warsono

Pembawa Kantong Persembahan, 

Usher & Petugas Pengukur suhu Ibu. Sri W

Ibu. Kuswati Bpk. Siswo Miharjo

Bpk. Wartam

Pengiring/Organis Sdri. Priskila Sdri. Priskila

Pemandu Pujian Jemaat (PPJ) Ibu. Wasianingsih Pnt. Ester M

Petugas Multimedia Sdri. Devlin & Sdra. Thomas Sdri. Gea  & Sdra. Thomas 

Ibadah Sekolah Minggu di Karangsari

Pelayan Firman Pnt. Ester Muria

Pemimpin Pujian Sdri. Maretha Mika Yosiana

Pemusik Bpk. Sugianto & Sdra Hendra

Petugas Multimedia Sdra. Hansel & Sdra. Gabrielo


2. Usaha Dana Pembelian Peralatan Multimedia 

Panitia mengucapkan terima kasih kepada Jemaat yang sudah berpartisipasi dalam mendukung usaha dana pembelian peralatan multimedia. Dana yang diperlukan untuk pembelian peralatan multimedia sekitar Rp. 25.000.000,00 sedangkan dana yang terkumpul baru Rp. 3.413.000,00. Donasi sukarela masih di buka. Bagi bapak/ibu/sdra/sdri yang akan mendukung dalam pembelian peralatan multimedia dapat langsung dimasukan dalam kotak persembahan.  

4.Persekutuan Doa & Pemahaman Alkitab Bulan Juni

Kelompok/Komisi Hari, Tanggal Waktu Tempat Pemimpin

Karangsari Atas Rabu, 9 Juni 2021 19.00 WIB Ibu. Mariyah Pdt. Maranatha A

Kelompok Karangsari Bawah Barat Rabu, 16 Juni 2021 19.00 WIB Bpk Wasimun Pnt. Warsono

Komisi Wanita Jemaat (KWJ) Kamis, 24 Juni 2021 14.00 WIB Dkn. Asih P PASEBAN

Kelompok Kroya, Bangsa, Kemranjen, Kebasen, Rawalo Menyesuaikan Menyesuaikan Menyesuaikan Menyesuaikan

Komisi Pemuda Remaja Minggu, 27 Juni 2021 14.00 WIB Gereja Sdri.  NIta

5. Protokol Kesehatan

Dimohon jemaat untuk tetap memperhatikan dan melaksanakan protokol kesehatan dlm ibadah. 

Umat yang ibadah harus dalam kondisi sehat

Menggunakan masker, mencuci tangan dengan menggunakan sabun/hand sanitizer

Tidak melakukan kontak fisik, berjabat tangan/berpelukan

Menjaga jarak antar umat minimal 1,5 m dan tidak berkerumun

Persembahan dimasukkan ke kotak persembahan dengan tertib


6. Pokok-Pokok Doa Syafaat

Saudara yang dalam pemulihan/Sakit : Ibu. Murniyah, Ibu. Resti,  Ibu. Asih Pujiati

Pergumulan Jemaat : Kel. Bpk Urip, Kel Bpk Sudiman, Kel. Bpk Ian, Kel. Bpk Wiryosukarto, Kel. Ibu Tuminah, Kel. Bpk Sagiyo, Kel. Bpk Situ Martawijaya, Kel. Bpk Junedi, Kel. Bpk Sudirjo, Kel. Bpk Misban, Kel. Ibu Semiati, Kel. Bpk Atmo Wiyoto, Kel. Ibu Siti Rejeki, Kel. Bpk Harsono dalam persekutuan gereja/keluarga/bekerja/wirausaha/kesehatan/pendidikan.

Perkembangan & pertumbuhan iman rohani dan fisik Gereja

Kerja pelayanan Majelis, Pendeta, Komisi-komisi, user, multimedia, pemusik, PPJ & koster

Kerja pelayanan aparat pemerintahan & keamanan, persatuan dan kedamaian Indonesia

Keselamatan umat manusia dari wabah Covid-19

Badan Kerjasama Gereja dengan Desa, Kecamatan, Kabupaten, BAMAG, Klasis, Sinode, PGI

Mitra Gereja YPK, Paseban, LPP S, Guru PAK

Pergumulan Multimedia 

7.  Persembahan 

    Rincian persembahan Minggu,  30 Mei 2021

Persembahan Mingguan Rp.      402.000

Persembahan Bulanan/ Persepuluhan Rp.      685.000

Persembahan PI / Khusus Rp.      380.100

Persembahan Komisi & PD Rp.      252.000

Persembahan Rogorumanti Rp.       135.000

Persembahan Syukur Rp.      150.000

8. Jumlah Kehadiran Jemaat GKJ Bangsa dalam ibadah Minggu, 30 Mei 2021 

Tempat Laki-laki Perempuan

Gereja 19 22

Karangsari 15 16

9. Pendadaran & Sakramen Perjamuan Kudus 

Sakramen Perjamuan Kudus akan dilaksanakan pada Minggu, 13 Juni 2021. Pendadaran Majelis dilaksanakan pada Minggu, 30 Mei 2021 sedangkan untuk pendadaran Jemaat tanggal 6 Juni 2021. Mohon untuk majelis dan jemaat dapat mempersiapkan diri dengan baik.

10. Sidang /Rapat Majelis 

Majelis GKJ Bangsa akan melaksanakan Persidangan/ Rapat Majelis pada 6 Juni 2021, Pukul 13.00 WIB, bertempat di ruang pemuda GKJ Bangsa. Bagi Jemaat yang berkepentingan dapat menghubungi majelis, majelis wilayah/ kelompok/ komisi ataupun dengan mengirim surat. Mohon perhatian dan dukungan doa seluruh jemaat. 


11. Cuti Pendeta 

     Pendeta akan cuti pada tanggal 21 Juni 2021 - 30 Juni 2021. 

12.   Perkujungan Oleh Majelis 

TANGGAL TEMPAT

7 Juni 2021 Bp. Sudirjo & Bp. Misban 

8 Juni 2021 Mbah Tuminah & Mbah Semi 

10 Juni 2021 Bp. Mulyono & Bp. Darsono 

13 Juni 2021 Ibu Endang   

14 Juni 2021 Bu Susdiati 

15 Juni 2021 Bp. Bari Hatmoko

17 Juni 2021 Ibu Wartini

13. Pengumpulan Celengan

 Celengan akan dikumpulkan pada hari Minggu, 13 Juni 2021. Mohon Jemaat untuk dapat mempersipkan dengan baik. 


TATA TERTIB MENGIKUTI PERIBADATAN

Dianjurkan datang lebih awal sebelum ibadah dimulai

Melakukan doa pribadi

Menempati tempat duduk mulai dari deretan depan

Dianjurkan HP dalam posisi switch off/silent mode untuk  menjaga ketenangan ibadah

Tidak bercakap-cakap sendiri ketika ibadah berlangsung

Jemaat yang membawa anak kecil dianjurkan tetap mendampingi putra/putrinya agar terjaga ketenangan selama ibadah

 Mari bersama menjaga ketertiban selama ibadah, merawat dan meningkatkan kebersihan, keindahan dan kenyamanan tempat ibadah dan fasilitas gereja milik kita bersama.



Demikian Warta Jemaat Minggu, 6 Juni 2021.  

Atas perhatianya kami mengucapkan terima kasih. 

Tuhan Yesus selalu menyertai pelayanan kita semua.


 
KLIK TOMBOL HIJAU INI UNTUK BERTANYA KONSULTASI DENGAN PENDETA GKJ BANGSA VIA WHATSAPP - 085228765288
wa