GEREJA KRISTEN JAWA BANGSA

Penahbisan Pendeta GKJ Bangsa

GEREJA KRISTEN JAWA BANGSA

Bingkisan Natal untuk anak sekolah minggu dalam perayaan Natal GKJ Bangsa 2018

GEREJA KRISTEN JAWA BANGSA

Kunjungan kasih Panti Asuhan Siloam Purwokerto

GEREJA KRISTEN JAWA BANGSA

Ibadah Padang Kenaikan Tuhan Yesus di Pantai Sodong Adipala Cilacap

GEREJA KRISTEN JAWA BANGSA

Kunjungan kasih Panti Wredha Catur Nugraha Kaliori - Banyumas

Minggu, 27 Oktober 2024

Warta Jemaat Minggu, 27 Oktober 2024

 Warta Jemaat Minggu, 27 Oktober 2024

Syalom, salam sejahtera dalam kasih Kristus. Majelis GKJ Bangsa mengucapkan selamat beribadah kepada jemaat dan mengucapkan terimakasih pada para pelayan yang melayani pada ibadah Minggu ini. 

Bagi warga Jemaat yang membutuhkan pelayanan khusus dapat menghubungi Majelis GKJ Bangsa setelah ibadah di ruang konsistori. Tuhan Yesus selalu memberkati. 

Kami sampaikan Warta Jemaat dan kegiatan GKJ Bangsa selama sepekan sebagai berikut :

I. Ibadah Umum, Minggu 3 November 2024 

Petugas Ibadah  Petugas Ibadah  

Pengkhotbah Pdt. Maranatha Aji Kusuma

Bahasa Jawa

Waktu 08.00 WIB

Petugas Konsitorium Pnt. Warsono

Pengakuan Iman & Pewarta Pnt. Novianto Nugraha

Persembahan Pnt. Pujiono

Petugas Penjemput Tamu Kel. Bpk. Juwadi & Kel. Pnt. Elis Yunaningrum 

Pengiring/Organis Ibu. Upik Krisma Haryanti

Pemandu Pujian Jemaat (PPJ) Ibu. Anjar Widyaningrum & Dkn. Sri Yuliati

Petugas Multimedia Operator: Sdri. Hansel


2. Ibadah Sekolah Minggu, 3 November 2024

Pujian Ibu. Wasianingsih Pendamping & Pendoa Ibu. Wasianingsih

Firman Kelas Besar Dkn. Teguh Margowaluyo Pemusik Bpk. Sugianto

Firman Kelas Kecil Ibu. Ambarwati Yusman


3. Rincian Persembahan, Minggu 20 November 2024 

Pers. Mingguan Rp.           455.000 Pers. Khusus Natal Rp.              329.000

Pers. Bulanan/Perpuluhan Rp.             35.000 Pers. Rogorumanti Rp.                10.000

Pers. PD & Komisi Rp.           204.000 Pers. Ibadah PASEBAN Rp.              186.000


4.   Persekutuan Kaum Wanita Jemaat (KWJ) 

Persekutuan kaum wanita jemaat (KWJ) dilaksanakan pada hari Kamis, 31 Oktober 2024 di rumah Ibu. Sri Yuliati. Petugas Firman Dkn. Asih Pujiati. Mohon kehadiran semua kaum wanita jemaat.  

5.  Jadwal Persekutuan Doa 

Selasa, 29 Oktober 2024, Kelompok Kubang di rumah Bp. Situ Marta Wijaya. Petugas Firman Pdt. Maranatha Aji K Pujian Pnt. Ester Muria.

Rabu, 30 Oktober 2024, Kelompok Karangsari Bawah Barat di rumah Ibu. Sunariyah, Petugas Firman : Pdt Maranatha Aji K Pujian Pnt. Pujiono.

Jumat, 1 November 2024, Kelompok Karangsari Atas di rumah Ibu Susi Haryanti, Petugas Firman Pdt. Marantha Aji K Pujian Pnt. Novianto Nugraha. 

     

6.     Panitia Pembangunan

Mengingatkan kepada jemaat untuk senantiasa mendukung pembangunan sarana Gedung Ibadah,  mendukung dengan cara  berdoa, daya, dan dana (Janji Iman). 


7.    Vocher Peduli YPK Kab Cilacap

Majelis GKJ Bangsa mengajak jemaat untuk peduli pendidikan Kristen melalui YPK Cilacap dengan membeli kupon/ vocer yang tersedia. Dukungan dana yang Bpk/Ibu berikan sangat membantu untuk keberlangsungan pendidikan Kristen tersebut.


8.    Persidangan/ Rapat Majelis GKJ Bangsa 

Majelis GKJ Bangsa akan melaksanakan Persidangan/Rapat Majelis pada 3 November 2024, Pukul 11.00 WIB, bertempat di ruang konsistori. Bagi Jemaat yang berkepentingan dapat menghubungi majelis, ataupun dengan mengirim surat. Mohon perhatian dan dukungan doa seluruh jemaat. 



9.  POKOK-POKOK DOA 

Pembangunan gedung Gereja, dana yang dibutuhkan, dan Panitia Pembangunan.

Kesatuan hati jemaat & simpatisan GKJ Bangsa tetap memiliki kerinduan serta kesetiaan beribadah kepada Tuhan.

Badan pelayanan (komisi/tim/pokja) tetap bersukacita, bahu membahu, bersemangat & setia melayani demi kemuliaan nama Tuhan.

Pelayanan GKJ Bangsa selama seminggu ini, kiranya dapat berjalan lancar dan seturut kehendak Tuhan.

Pergumulan hidup jemaat/simpatisan yang mengalami: kelemahan tubuh/sakit penyakit, keluarga sedang berdukacita, kesulitan ekonomi/usaha/pekerjaan, tekanan hidup, persoalan rumah tangga, mencari pekerjaan, calon pasangan hidup, studi, merindukan anak, yang undur iman.



Demikian Warta Jemaat Minggu, 27 Oktober 2024

Atas perhatianya kami mengucapkan terima kasih .  

Tuhan Yesus selalu menyertai pelayanan kita semua


Bagaimana Menjadi Keluarga yang memandang Allah ?

 

Belajar dari Ibrani 7 : 23 – 28 & Markus 10 : 46 – 52

Bagaimana Menjadi Keluarga yang memandang Allah ?

 

Surat Ibrani 7 ini mengisahkan tentang Paulus yang membandingkan Kristus dengan imam-imam Perjanjian Lama, yang keberadaan-Nya lebih sempurna daripada mereka. Ayat 23 – 28 memberikan tiga gambaran, yang dari situ kita dapat melihat bahwa Ia adalah ”jaminan perjanjian yang lebih kuat” milik kita (Ay. 22). Kita juga melihat bahwa Ia adalah imam kekal dan korban efektif kita (Ay. 26, 27). Tugas imamat dan korban Kristus melibatkan ”pencapaian yang permanen, kuasa yang tak terbatas, pelayanan yang berkelanjutan lintas jaman dan generasi sampai selama – lamanya, karakter tanpa dosa dan korban yang sempurna” milik-Nya.

Yerikho adalah kota tertua di dunia yang juga sering disebut sebagai “Kota Palma” yang berarti wangi. Dalam perjalanan pelayanan-Nya, Yesus dan para murid-Nya melewati kota tersebut. Yesus dikenal oleh berbagai kalangan sehingga banyak peziarah berbondong – bondong ingin menjumpai-Nya secara langsung. Bahkan kuasa yang dimiliki-Nya sebagai penghadir mujizat menjadikan banyak orang berkeinginan mengikuti Dia. Bartimeus adalah seorang buta yang menerima salah satu mujizat Tuhan itu, dia dijadikan dapat melihat oleh Yesus. Keberadaan-Nya juga dikenal sebagai Guru dan Mesias yang dijanjikan menjadikan banyak orang ingin mengikut dia termasuk Bartimeus yang dijadikan-Nya dapat melihat itupun berjalan mengikuti Dia

 

 

 

 

 

 

Minggu, 20 Oktober 2024

Warta Jemaat Minggu, 20 Oktober 2024

 Warta Jemaat Minggu, 20 Oktober 2024

Syalom, salam sejahtera dalam kasih Kristus. Majelis GKJ Bangsa mengucapkan selamat beribadah kepada jemaat dan mengucapkan terimakasih pada para pelayan yang melayani pada ibadah Minggu ini. 

Bagi warga Jemaat yang membutuhkan pelayanan khusus dapat menghubungi Majelis GKJ Bangsa setelah ibadah di ruang konsistori. Tuhan Yesus selalu memberkati. 

Kami sampaikan Warta Jemaat dan kegiatan GKJ Bangsa selama sepekan sebagai berikut :

I. Ibadah Umum, Minggu 27 Oktober 2024 

Petugas Ibadah  Petugas Ibadah  

Pengkhotbah Pdt. Maranatha Aji Kusuma

Bahasa Indonesia

Waktu 08.00 WIB

Petugas Konsitorium Dkn. Asih Pujiati

Pengakuan Iman & Pewarta Pnt. Pujiono

Persembahan Pnt. Ester Muria

Petugas Penjemput Tamu Kel. Bpk. Wartam & Kel. Pnt. Novianto Nugraha

Pengiring/Organis Dkn. Teguh Margowaluyo

Pemandu Pujian Jemaat (PPJ) Ibu. Asmah Ridah & Ibu. Cristine Noviani

Petugas Multimedia Operator: Ibu. Maretha Mika Yosiana



2. Ibadah Sekolah Minggu, 27 Oktober 2024

Pujian Ibu. Ambarwati Yusman Pendamping & Pendoa Ibu. Ambarwati Yusman

Firman Kelas Besar Ibu. Elis Yunaningrum Pemusik Sdr. Yulius Tri Hendrawan

Firman Kelas Kecil Ibu. Elis Yunaningrum


3. Rincian Persembahan, Minggu 13 Oktober  2024 

Pers. Mingguan Rp.           305.000 Pers. Khusus Natal Rp.              374.000

Pers. Bulanan/Perpuluhan Rp.           170.000 Pers. Rogorumanti Rp.               95.000

Pers. PD & Komisi Rp.          247.000


4.   Persekutuan Kaum Wanita Jemaat (KWJ) 

Persekutuan kaum wanita jemaat (KWJ) dilaksanakan pada hari Kamis, 24 Oktober 2024 di rumah Ibu. Saryani. Petugas Penyuluh Agama Kristen Kementrian Agama Kab Banyumas. Mohon kehadiran semua kaum wanita jemaat.  


5.  Jadwal Perkunjungan dan Persekutuan Doa 

Selasa, 22 Oktober 2024, Ke Rumah Ibu Susdiyati lanjut ke Ibu Endang. Petugas Firman Pdt. Maranatha Aji K

Rabu, 23 Oktober 2024, Kelompok Kemranjen  di Rumah Bp. Darsono, Petugas Firman : Pdt Maranatha Aji K 

Jumat, 25 Oktober 2024, Kelompok Bangsa Kroya  di rumah Ibu Upik KH, Petugas Firman Pdt. Marantha Aji K 


6.   Perkunjungan Pemuda Remaja 

Perkunjungan pemuda remaja akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 26 Oktober 2024, pukul 18.30 WIB, tempat di rumah Sdr. Hosea. Petugas Pdt. Maranatha Aji Kusuma.

      

7.     Panitia Pembangunan

Mengingatkan kepada jemaat untuk senantiasa mendukung pembangunan sarana Gedung Ibadah,  mendukung dengan cara  berdoa, daya, dan dana (Janji Iman). 


8.    Voucher Peduli YPK Kab Cilacap

Majelis GKJ Bangsa mengajak jemaat untuk peduli pendidikan Kristen melalui YPK Cilacap dengan membeli kupon/ voucher yang tersedia. Dukungan dana yang Bpk/Ibu berikan sangat membantu untuk keberlangsungan pendidikan Kristen tersebut.


9.  POKOK-POKOK DOA 

Pembangunan gedung Gereja, dana yang dibutuhkan, dan Panitia Pembangunan.

Kesatuan hati jemaat & simpatisan GKJ Bangsa tetap memiliki kerinduan serta kesetiaan beribadah kepada Tuhan.

Badan pelayanan (komisi/tim/pokja) tetap bersukacita, bahu membahu, bersemangat & setia melayani demi kemuliaan nama Tuhan.

Pelayanan GKJ Bangsa selama seminggu ini, kiranya dapat berjalan lancar dan seturut kehendak Tuhan.

Pergumulan hidup jemaat/simpatisan yang mengalami: kelemahan tubuh/sakit penyakit, keluarga sedang berdukacita, kesulitan ekonomi/usaha/pekerjaan, tekanan hidup, persoalan rumah tangga, mencari pekerjaan, calon pasangan hidup, studi, merindukan anak, yang undur iman.

Demikian Warta Jemaat Minggu, 20 Oktober 2024

Atas perhatianya kami mengucapkan terima kasih .  

Tuhan Yesus selalu menyertai pelayanan kita semua


Keluarga yang Melayani

 Keluarga yang Melayani (Markus 10: 35-45)


Mari tiap anggota keluarga dan tiap-tiap keluarga kita mari menjadi “Ecclesia Domestica” atau “Gereja Rumah Tangga.” Kecemasan melibatkan adanya perubahan kebiasaan hidup dalam keluarga dan perlakukan antar anggota keluarga, juga keluar terhadap tetangga dan keluarga lainnya. Oleh karena itu, diperlukan stategi agar tidak mudah merasa cemas terhadap berita yang tidak benar. Kecemasan dan ketakutan melanda juga para murid Tuhan Yesus Kristus memberitahukan untuk ketiga kalinya bahwa Ia harus menempuh jalan salib yaitu jalan penderitaan. Ia akan diserahkan Allah ke dalam tangan manusia. Mereka adalah para pemimpin Yahudi dan orang Romawi yang tidak mengenal Allah (coba agak mundur, ayat baca 33). Namun ibu, bapak dan saudara-saudari, cerita tersebut tidak berakhir sampai di situ saja. Ia akan bangkit pada hari yang ketiga. Namun murid Tuhan salah memahami pemberitahuan ini. Mereka menganggap Guri dan Tuhan -Yesus Kristus- akan menegakkan kerajaan mesianik di sana. Oleh karena itu mereka meminta kedudukan yang tertinggi dalam kerajaan-Nya (maknai ayat 37).

Tuhan Yesus dengan lemah lembut menunjukkan jalan salib penuh penderitaan, yang akan Dia lalui (ayat 38). Meski mereka akan mengalami penderitaan, seperti Guru mereka, tetapi Yesus tidak berhak untuk memberikan kedudukan kepada mereka (ulangi baca ayat 39-40). Allah akan menyediakan bagi orang yang berkenan kepada-Nya. Nats kita kali ini demikian; “Karena Anak Manusia juga datang bukan untuk dilayani, melainkan untuk melayani dan untuk memberikan nyawa-Nya menjadi tebusan bagi banyak orang.” (Markus 10:45) Tuhan Yesus mengingatkan mereka agar tidak seperti para pemerintah tirani (ayat 42).

Sebaliknya mereka harus jadi pemimpin yang menjadi hamba bagi orang lain, seperti teladan Yesus (maknai lagi ayat 43-44). Ia bukan hanya melayani mereka, tetapi juga memberikan nyawa-Nya menjadi tebusan bagi banyak orang (seperti bunyi ayat 44). Inilah paradigma baru tentang pemimpin pelayan dan kemuliaan melalui jalan salib yang harus dipahami dan diterapkan oleh murid-murid-Nya.

Mari ibu, bapak, saudara dan saudari, serta keluarga-keluarga, kita semua yang adalah persekutuan terkecil, mari wujudkan nyata sikap hidup yang saling melayani dalam kehidupan sehari-hari di pandemi kini. Tentulah berat, tetapi tidak ada kemuliaan tanpa jalan salib dan tidak ada kehormatan tanpa melayani orang lain. 


Minggu, 13 Oktober 2024

Warta Jemaat Minggu, 13 Oktober 2024

 Warta Jemaat Minggu, 13 Oktober 2024

Syalom, salam sejahtera dalam kasih Kristus. Majelis GKJ Bangsa mengucapkan selamat beribadah kepada jemaat dan mengucapkan terimakasih pada para pelayan yang melayani pada ibadah Minggu ini. 

Bagi warga Jemaat yang membutuhkan pelayanan khusus dapat menghubungi Majelis GKJ Bangsa setelah ibadah di ruang konsistori. Tuhan Yesus selalu memberkati. 

Kami sampaikan Warta Jemaat dan kegiatan GKJ Bangsa selama sepekan sebagai berikut :

I. Ibadah Umum, Minggu 20 Oktober 2024 (Ibadah HUT GKJ)

Petugas Ibadah  Petugas Ibadah  

Pengkhotbah Pdt. Maranatha Aji Kusuma

Bahasa Indonesia

Waktu 09.00 WIB

Petugas Konsitorium Pnt. Novianto Nugraha

Pengakuan Iman & Pewarta Pnt. Elis Yunaningrum

Persembahan Dkn. Asih Pujiati

Petugas Penjemput Tamu Kel. Bpk. Suwarto & Kel. Pnt. Warsono

Pengiring/Organis Pnt. Ester Muria

Pemandu Pujian Jemaat (PPJ) Ibu. Anjar Widyaningrum & Sdr. Yulius Tri Hedrawan

Petugas Multimedia Operator: Sdri. Hansel



2. Ibadah Sekolah Minggu, 20 Oktober 2024 Digabung di Ibadah Umum


3. Rincian Persembahan, Minggu 6 Oktober 2024 


Pers. Mingguan Rp.           406.000 Pers. Khusus Natal Rp.              273.000

Pers. Bulanan/Perpuluhan Rp.          1.160.000 Pers. Rogorumanti Rp.                20.000

Pers. PD & Komisi Rp.          244.000 Pers. Perjamuan Kudus Rp.             983.000

Pers. Padi NN Rp.          200.000


4. Persekutuan Kaum Wanita Jemaat (KWJ)  Pada Kamis ini LIBUR

5. Ibadah Bahasa Pangiyongan Dengan PASEBAN 

Ibadah Bahasa pangiyongan dengan PASEBAN akan dilaksanakan pada hari Kamis, 17 Oktober 2024, pukul 18.00 WIB tempat di GKJ Bangsa, dengan pembicara Pdt Ngesti Basuki (GKJ Imanuel Kebumen). Mohon kehadiran jemaat dalam ibadah tersebut. 


6.  Jadwal Persekutuan Doa 

Selasa, 15 Oktober 2024, Kelompok Kubang Rumah Bp. Sagio. Petugas Firman Dkn. Ester Muria, Petugas Pujian Pnt. Elis Yunaningrum.

Rabu, 16 Oktober 2024, Kelompok Karangsari Bawah Barat di Rumah Bp. Wasimun, Petugas Firman : Pnt. Novianto Nugraha Petugas Pujian Dkn. Sri Yuliati. 

Jumat, 18 Oktober 2024, Kelompok Karangsari Atas di rumah Bpk. Teguh, Petugas Firman Pdt. Warsono Petugas Pujian Pnt. Pujiono.


7.   Perkunjungan Pemuda Remaja 

Perkunjungan pemuda remaja akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 19 Oktober 2024, pukul 18.30 WIB, tempat di rumah Sdri. Yemima. Petugas Pdt. Maranatha Aji Kusuma.

      

8.     Panitia Pembangunan

Mengingatkan kepada jemaat untuk senantiasa mendukung pembangunan sarana Gedung Ibadah,  mendukung dengan cara  berdoa, daya, dan dana (Janji Iman). 


9.    Vocher Peduli YPK Kab Cilacap

Majelis GKJ Bangsa mengajak jemaat untuk peduli pendidikan Kristen melalui YPK Cilacap dengan membeli kupon/ vocer yang tersedia. Dukungan dana yang Bpk/Ibu berikan sangat membantu untuk keberlangsungan pendidikan Kristen tersebut.


10.   Informasi kegiatan HUT GKJ Bangsa

Pelaksanaan ibadah syukur pada hari Minggu, 20 Oktober 2024. Pukul 09.00 WIB bertempat di GKJ Bangsa

Tiap kelompok membawa tumpeng dan akan disubsidi oleh panitia sebesar Rp. 180.000. 

Adapun menu diseragamkan antara lain:

- Nasi 2.5 kg (beras mentik susu) - Mie goreng

- Ayam goreng 3 kg (@ 1 kg potong 10) - Oseng tempe

- Kluban

- Membawa pincuk dari daun pisang sebanyak 30

Untuk peyek dan air mineral disediakan oleh panitia. Tumpeng sudah siap sebelum pukul 09.00 karena akan diletakkan di meja. 

Koordinator tiap kelompok antara lain:

1.  Kelompok Bangsa, Kroya, Rawalo, Kebasen, Kecila: Bu. Sri Yuliati & Bu. Upik

2. Kelompok Karangsari Bawah: Bu. Christin Noviani & Bu. Asih Pujiati

3. Kelompok Kubang: Bu. Asmah Ridah, Bu. Sri Wahyuningsih

4. Kelompok Karangsari Atas: Bu. Wasianingsih & Bu. Susi Haryanti

Silahkan setiap koordinator berkoordinasi dengan anggota kelompok masing-masing.


11. Perkunjungan Adiyuswo

Perkunjungan Adiyuswo akan dilaksanakan pada hari Senin, 14 Oktober 2024 di Rumah Ibu Wartini Pukul 15.00. Kumpul dahulu di Ibu Sunariah pukul 14.30. Petugas Majelis Pnt. Warsono, Dkn Asih Pujiati dan Dkn. Sri Yuliati. Bagi bapak/ibu Adiyuswo yang mau ikut silahkan kumpul di rumah ibu Sunariah.


12. Informasi Kegiatan Pdt 

Bapak Pdt. Maranatha Aji Kusuma pada hari Minggu siang sampai Rabu berada di luar kota mengikuti FGD Kesehatan Mental Pendeta di Sinode GKJ  Salatiga.  


13.  POKOK-POKOK DOA 

Pembangunan gedung Gereja, dana yang dibutuhkan, dan Panitia Pembangunan.

Kesatuan hati jemaat & simpatisan GKJ Bangsa tetap memiliki kerinduan serta kesetiaan beribadah kepada Tuhan.

Badan pelayanan (komisi/tim/pokja) tetap bersukacita, bahu membahu, bersemangat & setia melayani demi kemuliaan nama Tuhan.

Pelayanan GKJ Bangsa selama seminggu ini, kiranya dapat berjalan lancar dan seturut kehendak Tuhan.

Pergumulan hidup jemaat/simpatisan yang mengalami: kelemahan tubuh/sakit penyakit, keluarga sedang berdukacita, kesulitan ekonomi/usaha/pekerjaan, tekanan hidup, persoalan rumah tangga, mencari pekerjaan, calon pasangan hidup, studi, merindukan anak, yang undur iman.




Demikian Warta Jemaat Minggu, 13 Oktober 2024

Atas perhatianya kami mengucapkan terima kasih .  

Tuhan Yesus selalu menyertai pelayanan kita semua























 





    

 









Belajar dari Ibrani 4 : 12 - 16

 Belajar dari  Ibrani 4 : 12 - 16

Kitab Ibrani dalam Perjanjian Baru mengatakan bahwa dalam hubungan dengan Allah, diri kita terekspos dan dituntut pertanggungjawaban dalam kadar yang jauh lebih besar daripada apa pun yang dapat dilihat melalui kamera pengintai. Firman-Nya lebih tajam dari pedang bermata dua, menusuk hingga ke kedalaman diri kita. Firman itu “sanggup membedakan pertimbangan dan pikiran hati kita. Dan tidak ada suatu makhlukpun yang tersembunyi di hadapan-Nya, sebab segala sesuatu telanjang dan terbuka di depan mata Dia, yang kepada-Nya kita harus memberikan pertanggungan jawab” (Ibr. 4:12-13).

Karena Yesus Kristus Juruselamat kita telah mengalami segala kelemahan dan pencobaan yang kita hadapi, tetapi tidak berbuat dosa, kita bisa “menghampiri takhta kasih karunia, supaya kita menerima rahmat dan menemukan kasih karunia untuk mendapat pertolongan kita pada waktunya” (ay.15-16). Kita tidak perlu takut untuk datang kepada-Nya, karena kita yakin akan menerima rahmat dan menemukan kasih karunia-Nya.





Minggu, 06 Oktober 2024

Warta Jemaat Minggu, 6 Oktober 2024

 Warta Jemaat Minggu, 6 Oktober 2024

Syalom, salam sejahtera dalam kasih Kristus. Majelis GKJ Bangsa mengucapkan selamat beribadah kepada jemaat dan mengucapkan terimakasih pada para pelayan yang melayani pada ibadah Minggu ini. 

Bagi warga Jemaat yang membutuhkan pelayanan khusus dapat menghubungi Majelis GKJ Bangsa setelah ibadah di ruang konsistori. Tuhan Yesus selalu memberkati. 

Kami sampaikan Warta Jemaat dan kegiatan GKJ Bangsa selama sepekan sebagai berikut :

I. Ibadah Umum, Minggu 13 Oktober 2024 

Petugas Ibadah  Petugas Ibadah  

Pengkhotbah Pdt. Maranatha Aji Kusuma

Bahasa Indonesia

Waktu 08.00 WIB

Petugas Konsitorium Dkn. Teguh Margowaluyo

Pengakuan Iman & Pewarta Pnt. Novianto Nugraha

Persembahan Pnt. Elis Yunaningrum

Petugas Penjemput Tamu Kel. Bpk. Niswodiharjo & Kel. Pnt. Pujiono

Pengiring/Organis Ibu. Upik Krisma Haryanti

Pemandu Pujian Jemaat (PPJ) Ibu. Asih Pujiati & Ibu. Ambarwati Yusman

Petugas Multimedia Operator: Sdri. Yemima



2. Ibadah Sekolah Minggu, 13 Oktober 2024

Pujian Sdri. Yustiana Pendamping & Pendoa Sdri. Yustiana

Firman Kelas Besar Ibu. Anjar Widyaningrum Pemusik Sdr. Yulius Tri Hendrawan

Firman Kelas Kecil Ibu. Asmah Ridah


3. Rincian Persembahan, Minggu 29 September  2024 

Pers. Mingguan Rp.           384.000 Pers. Khusus Natal Rp.              303.000

Pers. Bulanan/Perpuluhan Rp.           370.000 Pers. Rogorumanti Rp.                10.000

Pers. PD & Komisi Rp.          369.000 Pers. Padi NN Rp.             200.000

Pers. Syukur NN Rp.          630.000 Pers. swargi. Sdr. Kristianto Rp.             248.000

                                                                                      Pers. Rogorumati  Kel. Ibu. Elin                                                                                        Pers. Rogorumati  Kel. Ibu. Elin                                                                                        Pers. Rogorumati  Kel. Ibu. Elin  Rp.           1.000.000


4.   Persekutuan Kaum Wanita Jemaat (KWJ) 

Persekutuan kaum wanita jemaat (KWJ) dilaksanakan pada hari Kamis, 10 Oktober 2024 di rumah Ibu. Diah Iriani. Petugas Pdt. Maranatha Aji. Mohon kehadiran semua kaum wanita jemaat.  


5.  Jadwal Persekutuan Doa dan Perjamuan Kudus Keliling

Senin, 7 Oktober 2024, kunjungan & perjamuan kudus di rumah Ibu. Tuminah, petugas Pdt. Maranatha Aji Kusuma dan Pnt. Elis Yunaningrum

Senin, 7 Oktober 2024, kunjungan & perjamuan kudus di rumah Ibu. Resti, petugas Pdt. Maranatha Aji Kusuma dan Dkn. Asih Pujiati

Selasa, 8 Oktober 2024, Kunjungan di Rumah Ibu Susdiyati lanjut Ibu Endang, Petugas Pdt. Marantha Aji Kusuma

Rabu, 9 Oktober 2024, Persekutuan Doa Kelompok Kemranjen  & perjamuan kudus di Rumah Bp. Darsono, Petugas Pdt. Marantha Aji Kusuma dan Pnt. Warsono

Jumat, 11 Oktober  2024, Kelompok Bangsa Kroya  di rumah Bpk. S Rudy, Petugas Firman Pdt. Maranatha Aji Kusuma

Bagi Jemaat yang membutuhkan pelayanan khusus untuk perjamuan kudus silahkan menghubungi Majelis. 


6.   Perkunjungan Pemuda Remaja 

Perkunjungan pemuda remaja akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 12 Oktober 2024, pukul 18.30 WIB, tempat di rumah Sdri. Hansel . Petugas Pdt. Maranatha Aji Kusuma.

      

7.     Panitia Pembangunan

Mengingatkan kepada jemaat untuk senantiasa mendukung pembangunan sarana Gedung Ibadah,  mendukung dengan cara  berdoa, daya, dan dana (Janji Iman). 


8.    Vocher Peduli YPK Kab Cilacap

Majelis GKJ Bangsa mengajak jemaat untuk peduli pendidikan Kristen melalui YPK Cilacap dengan membeli kupon/ vocer yang tersedia. Dukungan dana yang Bpk/Ibu berikan sangat membantu untuk keberlangsungan pendidikan Kristen tersebut.


9.   Persidangan/ Rapat Majelis GKJ Bangsa 

Majelis GKJ Bangsa akan melaksanakan Persidangan/Rapat Majelis pada 6 Oktober 2024, Pukul 11.00 WIB, bertempat di ruang konsistori. Bagi Jemaat yang berkepentingan dapat menghubungi majelis, ataupun dengan mengirim surat. Mohon perhatian dan dukungan doa seluruh jemaat. 


10. Persekutuan Doa Peringatan/Mengenang  100 Hari dan 3 Tahun Kematian 

Keluarga Bpk Juwadi mengundang seluruh jemaat untuk dapat hadir dalam persekutuan doa peringatan/mengenang 100 hari swargi Bpk Nofa Budihartono dan mengenang 3 Tahun swargi Bpk Wiryomiarjo Nasa, pada hari Selasa 8 Oktober 2024, Pukul 18.00 tempat di rumah Bpk Juwadi. 


11.  POKOK-POKOK DOA 

Pembangunan gedung Gereja, dana yang dibutuhkan, dan Panitia Pembangunan.

Kesatuan hati jemaat & simpatisan GKJ Bangsa tetap memiliki kerinduan serta kesetiaan beribadah kepada Tuhan.

Badan pelayanan (komisi/tim/pokja) tetap bersukacita, bahu membahu, bersemangat & setia melayani demi kemuliaan nama Tuhan.

Pelayanan GKJ Bangsa selama seminggu ini, kiranya dapat berjalan lancar dan seturut kehendak Tuhan.

Pergumulan hidup jemaat/simpatisan yang mengalami: kelemahan tubuh/sakit penyakit, keluarga sedang berdukacita, kesulitan ekonomi/usaha/pekerjaan, tekanan hidup, persoalan rumah tangga, mencari pekerjaan, calon pasangan hidup, studi, merindukan anak, yang undur iman.




Demikian Warta Jemaat Minggu, 6 Oktober 2024

Atas perhatianya kami mengucapkan terima kasih .  

Tuhan Yesus selalu menyertai pelayanan kita semua


Keluarga yang Taat dan ambil Bagian dalam Perjuangan Kristus

 Keluarga yang Taat dan ambil Bagian dalam Perjuangan Kristus


Hari ini gereja-gereja di seluruh dunia mengadakan perjamuan kudus. Karena pelaksanaannya bersamaan, maka hari ini kita namakan hari perjamuan kudus se-dunia (HPKD). Tujuan diselenggarakannya perjamuan kudus bersama ini adalah karena gereja-gereja hendak bersama-sama menghayati hakikat hidup beriman dalam Yesus. Ia telah berjuang mewujudkan rencana Allah, yaitu memulihkan ciptaan Allah menjadi baik kembali (selamat). Perjuangan-Nya diwujudkan melalui jalan kerendahan. Kitab Ibrani mencatat bahwa Ia pernah mengalami satu peristiwa, dimana keadaan-Nya lebih rendah daripada malaikat-malaikat. Dalam kerendahan-Nya Ia menderita. Karena penderitaan maut itu, Ia dimahkotai dengan kemuliaan dan hormat. Melalui penderitaan-Nya, Allah menyatakan kasih karunia yang menyelamatkan kepada seluruh ciptaan.

Selain hari Perjamuan Kudus se-Dunia, pada hari ini gereja-gereja di Indonesia merayakan Hari Pekabaran Injil di Indonesia (HPII). Melalui perayaan ini, gereja-gereja di Indonesia ingin menghayati kembali pewartaan kabar baik bagi Indonesia. Pekabaran Injil dilakukan oleh para Zendeling dengan perjuangan yang tidak mudah. Pada hari ini, sebagian jemaat-jemaat di GKJ dan GKI juga memulai bulan keluarga. Keluarga Kristen adalah pilar pembentukan kehidupan yang berpusat pada Kristus. Tiga peristiwa ini layak dihayati umat. Melalui perayaan ini umat diharapkan dapat menghayati kasih karunia Allah dalam Yesus Kristus. Oleh karena itu, melalui firman Tuhan, khususnya Ibrani 1:1-4, 2:5-12 dan Markus 10:13-16, kita menghayati rakhmat Allah, yang mengundang umat turut ambil bagian dalam perjuangan Kristus. Ia mengundang kita berfokus kepada-Nya, dan terlibat dalam perjuangan bersama Allah. 


 
KLIK TOMBOL HIJAU INI UNTUK BERTANYA KONSULTASI DENGAN PENDETA GKJ BANGSA VIA WHATSAPP - 085228765288
wa